ASUHAN KEBIDANAN BERKESINAMBUNGAN PADA NY. I UMUR 20 TAHUN PRIMIGRAVIDA DI PUSKESMAS TURI SLEMAN YOGYKARTA

Oryska Hetriana Dikentyas, - and Lily Yulaikhah, - (2018) ASUHAN KEBIDANAN BERKESINAMBUNGAN PADA NY. I UMUR 20 TAHUN PRIMIGRAVIDA DI PUSKESMAS TURI SLEMAN YOGYKARTA. Diploma thesis, Universitas Jenderal Achmad Yani Yogykarta.

[thumbnail of JUDUL.pdf] Text
JUDUL.pdf

Download (479kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (147kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (177kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (385kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf

Download (141kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf

Download (229kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (10kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (90kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Asuhan kebidanan berkesinambungan (Continuity of Care) merupakan asuhan kebidanan yang dimulai sejak masa kehamilan, persalinan, nifas dan bayi baru lahir. Tujuannya untuk memberikan asuhan kebidanan berkelanjutan pada ibu hamil, bersalin, nifas, dan bayi baru lahir dengan menggunakan manajemen kebidanan. Metode yang digunakan adalah study kasus di Puskesmas Turi Sleman Yogyakarta.
Asuhan kebidanan yang diberikan pada Ny. “I” selama kurang lebih 10 minggu, dari usia kehamilan 34 minggu, bersalin, nifas, dan bayi baru lahir. Asuhan kehamilan dilakukan 3 kali. Asuhan persalinan tidak dilakukan oleh penulis akan tetapi persalinan berlangsung di Puskesmas Turi Sleman Yogyakarta secara normal. Asuhan nifas dilakukan 3 kali pada saat nifas 6 jam, nifas 6 hari, dan nifas 42 hari. Asuhan bayi baru lahir dilakukan 3 kali. Proses kehamilan berjalan fisiologis. Persalinan berlangsung normal pada tanggal 22 Februari 2018 di Puskesmas Turi Sleman Yogyakarta, dengan kala I kurang lebih 10 jam, kala II 15 menit, kala III 5 menit, kala IV 2 jam. Bayi lahir secara spontan dengan jenis
kelamin laki-laki, menangis kuat, tonus otot aktif dan warna kulit kemerahan, BB 3.000 gram, PB 50 cm, dan pada asuhan masa nifas serta asuhan bayi baru lahir tidak di temukan masalah.
Asuhan kebidanan berkesinambungan yang telah dilakukan pada Ny. “I” saat hamil, bersalin, nifas, dan bayi baru lahir telah diberikan sesuai standar dan tidak ditemukan penyulit yang menyertai. Diharapkan bidan dalam memberikan asuhan kebidanan berkesinambungan selalu berpedoman pada prosedur yang telah ditentukan dan dapat meningkatkan asuhan sesuai dengan standar pelayanan asuhan kebidanan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics, Midwifery
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Erna Fitri Widayati
Date Deposited: 09 May 2023 02:34
Last Modified: 25 Mar 2024 03:19
URI: http://repository.unjaya.ac.id/id/eprint/1023

Actions (login required)

View Item
View Item