Utik Tri Astuti, - and Deby Zulkarnain Rahadian Syah, - (2017) GAMBARAN KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP KELAS III PENGGUNA BPJS KESEHATAN TERHADAP PELAYANAN KEPERAWATAN DI RSUD WONOSARI YOGYAKARTA. Masters thesis, Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta.
JUDUL.pdf
Download (713kB)
ABSTRAK.pdf
Download (308kB)
BAB I.pdf
Download (210kB)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (329kB)
BAB III.pdf
Download (201kB)
BAB IV.pdf
Download (196kB)
BAB V.pdf
Download (111kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (198kB)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract
Larat belakang :Kepuasan pasien adalah suatu tingkat perasaan pasien yang timbul sebagai akibat dari kinerja pelayanan kesehatan yang diperolehnya setelah pasien membandingkannya dengan apa yang diharapkannya. Hasil penelitian yang dilakukan Mustika pada tahun 2011 dari lima indikator pelayanan, jawaban tidak puas terdahap pelayanan reliability sebesar 69 responden 53,5%,dan jawaban tidak puas terhadap pelayanan responsiveness sebanyak 59 orang 45,7%.
Tujuan: Mengetahui tingkat kepuasan pasien rawat inap kelas III pengguna BPJS kesehatan terhadap pelayanan keperawatan aspek tangiabel, reliability, responsiveness, assurance, empaty.
Metode:Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif deskritif. Metode penelitian ini adalah kusioner dengan pendekatan cross sectional dengan jumlah sample sebanyak 82 responden.
Hasil: Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Inap Kelas III Pengguna BPJS Kesehatan Terhadap Pelayanan Keperawatan Aspek Tangiable menyatakan puas sebanyak 49 responden (59,8%) tidak puas sebanyak 33 responden (40,2%). Aspek Reliability tidak puas sebanyak 47 responden (57,3%) sedangkan yang
menyatakan puas 35 responden (42,7%).Aspek responsiveness (Keperdulian) puas sebanyak 65 responden (79,3%) sedangkan tidak puas sebanyak 17 responden (20,7%). Aspek assurance menyatakan puas sebanyak 47 responden (57,3%) sedangkan tidak puas sebanyak 35 responden (42,7%). Aspek empaty menyatakan puas sebanyak 49 responden (57,3%) sedangkan tidak puas sebanyak 33 responden (40,2%).
Kesimpulan: Paling banyak responden menyatakan puas pada aspek responsiveness sebanyak 65 responden (79,3%), sedangkan responden paling banyak menyatakan tidak puas pada aspek reliability sebanyak 47 responden (57,3%).
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine |
Depositing User: | Mrs Tiara DP |
Date Deposited: | 08 Apr 2024 14:57 |
Last Modified: | 08 Apr 2024 14:57 |
URI: | https:///id/eprint/1970 |