Upaya Instalasi Rekam Medis Dalam Menjaga Keamanan dan Kerahasiaan Berkas Rekam medis di RSUD Panembahan Senopati Bantul Tahun 2017

Fitri Hariyati, - and Rawi Miharti, - (2017) Upaya Instalasi Rekam Medis Dalam Menjaga Keamanan dan Kerahasiaan Berkas Rekam medis di RSUD Panembahan Senopati Bantul Tahun 2017. Diploma thesis, Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta.

[thumbnail of JUDUL.pdf] Text
JUDUL.pdf

Download (474kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (109kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (200kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (277kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf

Download (152kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf

Download (827kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (187kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (113kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
Official URL: https://unjaya.ac.id

Abstract

Latar Belakang : RSUD Panembahanan Senopati Bantul dalam keamanan dan kerahasiaan rekam medis masih belum berjalan dengan baik. Masih adanya rak penyimpanan dari bahan triplek, rak yang berdebu, tidak adanya kamfer, pintu
sering tidak terkunci, juga masih ditemukan selain petugas dapat masuk keruang filing dan berkas rekam medis yang menumpuk di lantai. Oleh sebab itu penulis ingin mengetahui gambaran tentang upaya instalasi rekam medis dalam menjaga
keamanan dan kerahasiaan berkas rekam medis pada ruang filing di RSUD Panembahan Senopati Bantul.
Tujuan Penelitian : Menjelaskan Upaya Instalasi Rekam Medis dalam Menjaga Keamanan dan Kerahasiaan Berkas Rekam Medis didalam ruang penyimpanan berkas rekam medis (filing) di RSUD Panembahan Senopati Bantul.
Metode Penelitian : dan rancangan cross sectional. Jenis Penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif, dan rancangan penelitian fenomenologis. Metode pengumpulan data yaitu wawancara, observasi
Hasil Penelitian : Berdasarkan pengamatan terhadap keamanan pengolahan berkas rekam medis di filing RSUD Panembahan Senopati Bantul dapat diketahui dari segi fisik masih belum aman dari bahaya kebakaran, dari segi biologis belum mengunakan kamfer pada setiap rak, dan dari segi kimiawi petugas masih melakukan aktifitas-aktifitas seperti makan dan minum di ruang filing, dari aspek kerahasiaan pintu tidak dikunci dan masih ada pasien atau petugas selain rekam
medis masuk ruang filing. Untuk menjaga keamanan dan kerahasiaan berkas rekam medis di perlukan sarana dan prasarana serta ruangan yang cukup aman dan baik untuk menjaga kerahasiaan berkas rekam medis. Perlu disosialisasikan kebijakan dan prosedur tetap berisi aturan petugas dalam memberikan pelayanan yang baik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RZ Medical Record and Health Information
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Mrs Tiara DP
Date Deposited: 24 Apr 2024 04:50
Last Modified: 24 Apr 2024 04:50
URI: https:///id/eprint/2184

Actions (login required)

View Item
View Item