Analisis Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Jalan Terhadap Kualitas Pelayanan Di Rumah Sakit

Nurul Sukma Kholifah, - and Sis Wuryanto, - (2023) Analisis Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Jalan Terhadap Kualitas Pelayanan Di Rumah Sakit. Diploma thesis, Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta.

[thumbnail of JUDUL_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK S.pdf] Text
JUDUL_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK S.pdf

Download (301kB)
[thumbnail of ABSTRAK_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf] Text
ABSTRAK_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf

Download (153kB)
[thumbnail of BAB I_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf] Text
BAB I_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf

Download (95kB)
[thumbnail of BAB II_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf] Text
BAB II_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf
Restricted to Registered users only

Download (26kB)
[thumbnail of BAB III_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf] Text
BAB III_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf

Download (27kB)
[thumbnail of BAB IV_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf] Text
BAB IV_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf

Download (61kB)
[thumbnail of BAB V_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf] Text
BAB V_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf

Download (7kB)
[thumbnail of BAB VI_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf] Text
BAB VI_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf

Download (7kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf] Text
Daftar Pustaka_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf

Download (443kB)
[thumbnail of Lampiran_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf] Text
Lampiran_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3 RMIK.pdf
Restricted to Registered users only

Download (854kB)
[thumbnail of Plagiarism_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3R MIK.pdf] Text
Plagiarism_191204079_Nurul Sukma Kholifah_D3R MIK.pdf

Download (201kB)
Official URL: https://unjaya.ac.id/

Abstract

Latar Belakang: Kepuasan pasien dibuat untuk menilai pasien terhadap pelayanan Kesehatan yang diterima disuatu tatanan Kesehatan rumah sakit.
Tujuan: Untuk mengetahui hasil tingkat kepuasan pasien pada pelayanan rawat jalan dan tingkat kepuasan rawat jalan berdasarkan sebuah dimensi kepuasan pasien
Metode: Metode penelitian Literature review dengan cara pengumpulan data berupa jurnal yang telah dipublikasi di google cendikia dan google scholer
Hasil: Dari hasil analisis jurnal Menurut penelitian Indah Kristina (2015) diperoleh hasil sebesar 2% pada dimensi tangible termasuk ke dalam kategori yang tidak puas hal tersebut terjadi karena kurang nyamanya pada ruang tunggu pasien. Menurut penelitian wahyu kuntoro (2017) mendapatkan sebesar 2% pada dimensi assurance yang termasuk kedalam kategori tidak puas, karena terdapat pasien yang dibiarkan
menunggu tanpa diberikan kepastian dalam mendapatkan pelayanan di sebuah fasyankes. Menurut penelitian Rosi Damayanti (2017) mendapat hasil sebesar 25,89% pada dimensi tangible yang termasuk kedalam sebuah kategori tidak puas, dikarenakan sebuah fasilitas di ruang tunggu pasien yang masih belum memadai. Menurut penelitian Puguh Ika Listyorini
(2019) mendapatkan sebesar 4,7% pada dimensi emphaty yang termasuk kedalam kategori tidak puas, hal tersebut dikarenakan sebuah proses pelayanan yang kurang dalam memperhatikan terhadap keluhan pasien yang telah menunggu proses pelayanan pasien. Menurut penelitian Mustasil (2015) mendapatkan sebesar 40,2% pada dimensi responsive yang termasuk kedalam kategori tidak puas, hal tersebut dikarenakan lambatnya petugas dalam memberikan pelayanan kepada pasien
Kesimpulan: Ketidakpuasan pasien dalam menerima pelayanan di
fasyankes secara umum yang paling tinggi 21,48% terdapat pada penelitian Rosi Damayanti.sedangkan dimensi ketidak puasan yang paling rendah yaitu tangible yang hanya mendapkan 2% pada penelitian Indah Damayanti dan dimensi responsive yang paling gtinggi yaitu dimensi yang didapatkan
dari penelitian Mustafilah (30,2%).

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RZ Medical Record and Health Information
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Mrs Tiara DP
Date Deposited: 03 May 2024 05:00
Last Modified: 03 May 2024 05:00
URI: https:///id/eprint/2341

Actions (login required)

View Item
View Item