Intan Nindya Maharani, - and Ratih Kumoro Jati, - (2023) Pengaruh Kompres Hangat Terhadap Nyeri Pungung Pada Ibu Hamil Trimester III Di Puskesmas Kasihan I Kota Yogyakarta Tahun 2022. Masters thesis, Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta.
JUDUL_212207085 INTAN NINDYA MAHARANI_KEBIDANAN.pdf
Download (213kB)
Abstrak_212207085_Intan Nindya_S1 Kebidanan.pdf
Download (13kB)
Bab 1_212207085_Intan Nindya Maharani_S1 Kebidanan.pdf
Download (329kB)
Bab 2_212207085_Intan Nindya Maharani_S1 Kebidanan.pdf
Restricted to Registered users only
Download (204kB)
Bab 3_212207085_Intan Nindya Maharani_S1 Kebidanan.pdf
Download (216kB)
Bab 4_212207085_Intan Nindya Maharani_S1 Kebidanan.pdf
Download (351kB)
Bab 5_212207085_Intan Nindya Maharani_S1 Kebidanan.pdf
Download (188kB)
Daftar Pustaka_212207085_Intan Nindya Maharani_S1 Kebidanan.pdf
Download (216kB)
Lampiran _212207085_INTAN NINDYA M_KEBIDANAN.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB)
Cek Plagiarisme_212207085_Intan Nindya Maharani_S1 Kebidanan.pdf
Download (37kB)
Abstract
Latar Belakang: Masa kehamilan akan mengalami perubahan muskuloskeletal dapat berakibat pada nyeri punggung (back pain). Dampak dari nyeri punggung yang dirasakan oleh ibu hamil dapat mengganggu pekerjaan dan aktivitas seharihari pada saat ibu hamil. Nyeri ini juga akan membuat gangguan tidur pada ibu. Metode non farmakologi yang digunakan banyak cara penanganan salah satunya adalah dengan menggunakan kompres panas karena metode ini dinilai efektif, aman, murah, dan mudah dalam pengaplikasiannya.
Tujuan: Untuk mengetahui pengaruh kompres hangat terhadap nyeri pungung pada ibu hamil trimester III di puskesmas kasihan bantul yogyakarta
Metode: Kuantitatif dengan rancangan penelitian pre eksperimen dengan jenis one grup pre post test design. Populasi penelitian ini yaitu semua ibu hamil TM III di Puskesmas Kasihan Bantul pada bulan November 2022 yaitu 32 ibu hamil TM III. Penentuan jumlah sampel dalam penelitian ini dapat menggunakan rumus teori Roscoe sejumlah 20 responden. Tehnik sampling purposif sampling. Alat ukur nyeri dengan Cheklist observasi yaitu numeric rating scale. Analisis data univariat dan bivariat dengan Wilcoxon.
Hasil: Ada pengaruh kompres hangat terhadap nyeri pungung pada ibu hamil trimester III pada hari pertama, kedua dan ketiga di Puskesmas Kasihan Bantul (pValue 0,000< 0,05).
Kesimpulan: Ada pengaruh kompres hangat terhadap nyeri pungung pada ibu hamil trimester III.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics, Midwifery |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine |
Depositing User: | Mrs Tiara DP |
Date Deposited: | 22 May 2024 06:25 |
Last Modified: | 22 May 2024 06:25 |
URI: | https:///id/eprint/2634 |