Arum Diah Permatasari, - and Novita Nirmalasari, - (2023) Penerapan Intervensi Aromaterapi Dan Relaksasi Napas Dalam Untuk Menurunkan Skala Nyeri Pada Pasien Fraktur Di Ruang Raudhah RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta. Masters thesis, Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta.
Judul_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Download (475kB)
Abstrak_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Download (220kB)
BAB 1_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Download (57kB)
BAB 2_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Restricted to Registered users only
Download (266kB)
BAB 3_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Download (286kB)
BAB 4_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Download (118kB)
BAB 5_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Download (56kB)
BAB 6_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Download (48kB)
Daftar Pustaka_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Download (199kB)
Lampiran_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Restricted to Registered users only
Download (368kB)
Plagiarisme_223203037_Arum Diah Permatasari_Profesi Ners.pdf
Download (127kB)
Abstract
Latar Belakang: Nyeri merupakan hal wajar yang dialami oleh pasien fraktur. Pemberian aromaterapi dan relaksasi napas dalam dapat bermanfaat untuk menurunkan skala nyeri yang dirasakan. Aromaterapi dan relaksasi napas dalam berfungsi untuk meningkatkan kesehatan tubuh, menenangkan pikiran, mengurangi stres, memberikan kenyamanan, dan mengurangi rasa nyeri.
Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa terhadap kasus kelolaan pada pasien fraktur terhadap penurunan skala nyeri dengan intervensi pemberian aromaterapi dan relaksasi napas dalam.
Metode: Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan memberikan intervensi secara mandiri berupa pemberian aromaterapi lavender dan relaksasi napas dalam. Responden pada penelitian ini adalah pasien fraktur di RS
PKU Muhammadiyah Yogyakarta sebanyak 1 pasien. Pengukuran skala nyeri diukur sebelum dan sesudah intervensi menggunakan skala Numeric Rating Scale (NRS). Pemberian intervensi ini dilakukan selama 2 hari sebanyak 1 kali sehari kurang lebih dalam waktu 15 menit.
Hasil: Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat penurunan skala nyeri yang dirasakan pasien fraktur. Pada hari pertama nyeri yang dirasakan berada pada skala 5 kemudian setelah diberikan intervensi selama 2 hari nyeri berada pada skala 3.
Kesimpulan: Terdapat penurunan skala nyeri yang dirasakan pasien fraktur antara sebelum dan sesudah diberikan intervensi berupa pemberian aromaterapi dan relaksasi napas dalam. Peneliti selanjutnya dapat mengembangkan dan menyempurnakan penelitian terkait pengaruh kombinasi aromaterapi lavender dan relaksasi napas dalam untuk menurunkan skala nyeri pada pasien fraktur atau pada kasus lainnya.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine |
Depositing User: | Mrs Tiara DP |
Date Deposited: | 29 May 2024 08:24 |
Last Modified: | 29 May 2024 08:24 |
URI: | https:///id/eprint/2724 |