Tinjauan Pustaka Faktor-Faktor Yang Menyebabkan Duplikasi Penomoran Berkas Rekam Medis

Wilujeng Okni Abrianti, - and Imaniar Sevtiyani, - (2021) Tinjauan Pustaka Faktor-Faktor Yang Menyebabkan Duplikasi Penomoran Berkas Rekam Medis. Diploma thesis, Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta.

[thumbnail of Judul_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
Judul_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf

Download (425kB)
[thumbnail of Abstrak_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
Abstrak_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf

Download (54kB)
[thumbnail of BAB 1_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
BAB 1_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf

Download (57kB)
[thumbnail of BAB 2_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
BAB 2_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (88kB)
[thumbnail of BAB 3_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
BAB 3_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf

Download (59kB)
[thumbnail of BAB 4_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
BAB 4_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf

Download (28kB)
[thumbnail of BAB 5_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
BAB 5_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf

Download (15kB)
[thumbnail of BAB 6_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
BAB 6_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf

Download (8kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
Daftar Pustaka_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf

Download (56kB)
[thumbnail of Lampiran_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
Lampiran_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Plagiarisme_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf] Text
Plagiarisme_181204053_Wilujeng Okni Abrianti_RMIK.pdf

Download (139kB)
Official URL: http://unjaya.ac.id

Abstract

Latar Belakang: Duplikasi penomoran berkas rekam medis yaitu satu pasien
memiliki dua nomor rekam medis atau satu nomor rekam medis dimiliki oleh lebih
dari satu pasien. Di beberapa fasilitas pelayanan kesehatan pada beberapa tahun
terakhir masih terjadi duplikasi penomoran berkas rekam medis yang menghambat
proses pelayanan rekam medis.
Tujuan: Mengetahui faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya duplikasi
penomoran berkas rekam medis dari berbagai jurnal.
Metode: Jenis penelitian yang digunakan ialah literature review
Hasil: Dari kelima jurnal, 4 jurnal mencatumkan angka persentase duplikasi
penomoran berkas rekam medis dan sistem penomoran yang diterapkan. Angka
duplikasi penomoran berkas rekam medis yang tertinggi yaitu sebesar 13,74% dan
sistem penomoran yang diterapkan oleh keempat jurnal tersebut yaitu sistem
penomoran unit. Faktor penyebab duplikasi penomoran berkas rekam medis antara
lain kurangnya pengetahuan petugas, pasien yang tidak membawa KIB, sarana dan
prasarana yang kurang memadai serta sistem yang masih sederhana sehingga belum
bisa mendeteksi apabila terjadi duplikasi data.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RZ Medical Record and Health Information
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Erna Fitri Widayati
Date Deposited: 08 Apr 2023 02:59
Last Modified: 18 Jan 2024 08:55
URI: https:///id/eprint/307

Actions (login required)

View Item
View Item