Bela Silvia, - and Alfie Ardiana Sari, - (2024) Pengaruh Pemberian Sari Kacang Hijau Terhadap Peningkatan Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil Anemia di Puskemas Pajangan. Diploma thesis, Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta.
Judul_202207006_Bela Silvia_S1 Kebidanan.pdf
Download (469kB)
Abstrak_202207006_Bela Silvia_S1 Kebidanan.pdf
Download (74kB)
BAB I_202207006_Bela Silvia_S1 Kebidanan.pdf
Download (92kB)
BAB II_202207006_Bela Silvia_S1 Kebidanan.pdf
Restricted to Registered users only
Download (257kB)
BAB III_202207006_Bela Silvia_S1 Kebidanan.pdf
Download (107kB)
BAB IV_202207006_Bela Silvia_S1 Kebidanan.pdf
Download (109kB)
BAB V_202207006_Bela Silvia_S1 Kebidanan.pdf
Download (11kB)
Daftar Pustaka_202207006_Bela Silvia_S1 Kebidanan.pdf
Download (151kB)
Lampiran_202207006_Bela Silvia_S1 Kebidanan.pdf
Restricted to Registered users only
Download (2MB)
Plagiarisme_202207006_Bela Silvia_S1 Kebidanan.pdf
Download (4MB)
Abstract
Latar Belakang: Kehamilan mengalami perubahan fisologis salah satu perubahannya adalah peningkatan kebutuhan zat besi ketika hamil yang diakibatkan oleh peningkatan volume darah. Menurut Riset Dasar Kesehatan tahun 2018, prevelensi anemia pada ibu hamil di Indonesia sebesar 48,9%. Ibu hamil yang menderita anemia mempunyai resiko keguguran, prematuritas, dan berat bayi lahir rendah (BBLR). Sala satu upaya yang dilakukan dalam meningkatkan kadar hemoglobin mengkonsumsi tablet tambah darah dengan kombinasi sari kacang hijau. Kacang Hijau memiliki kandungan zat besi, vitamin c, dan zat seng yang berperan dalam penanganan anemia defisiensi besi.
Tujuan: Diketahui pengaruh pemberian sari kacang hijau terhadap peningkatan kadar hemoglobin pada ibu hamil anemia.
Metode: Desain penelitian ini mengunakan pre eksperimental dengan rancangan pre-test post-test one grup design. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel mengunakan purposive sampling sampel berjumlah 16. Analisis data mengunakan uji t-test.
Hasil: Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa kadar hemoglobin setelah pemberian sari kacang hijau rerata kadar hempglobin mengalami peningkatan menjadi 11,31 ± 0,462 gr/dL. Hasil uji t-test menunjukan nilai p=0,000 <α=0,05,
maka Ho ditolak dan Ha diterima. Sehingga, dapat disimpukan bahwa pemberian sari kacang hijau memiliki efek yang signifikan dalam meningkatkan kadar hemoglobin pada ibu hamil anemia.
Kesimpulan: Dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan kadar hemoglobin sebelum dan sesudah pemberian sari kacang hijau, terdapat pengaruh signifikan dari pemberian sari kacang hijau terhadap peningkatan kadar hemoglobin pada ibu hamil anemia.
| Item Type: | Thesis (Diploma) |
|---|---|
| Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics, Midwifery |
| Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine |
| Depositing User: | Mrs Tiara DP |
| Date Deposited: | 18 Jun 2025 02:38 |
| Last Modified: | 18 Jun 2025 02:38 |
| URI: | https:///id/eprint/3362 |
