Hubungan Locus Of Control Terhadap Perilaku Altruisme Perokok Pasif Dalam Menjalin Relasi Dengan Perokok Aktif

Fikry Febriansyah, - and Hesty Yuliasari, - (2023) Hubungan Locus Of Control Terhadap Perilaku Altruisme Perokok Pasif Dalam Menjalin Relasi Dengan Perokok Aktif. Masters thesis, Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta.

[thumbnail of Judul_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf] Text
Judul_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf

Download (680kB)
[thumbnail of Abstrak_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf] Text
Abstrak_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab 1_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf] Text
Bab 1_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab 2_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf] Text
Bab 2_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab 3_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf] Text
Bab 3_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf

Download (46kB)
[thumbnail of Bab 4_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf] Text
Bab 4_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf

Download (87kB)
[thumbnail of Bab 5_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf] Text
Bab 5_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf

Download (11kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf] Text
Daftar Pustaka_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf

Download (37kB)
[thumbnail of Lampiran_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf] Text
Lampiran_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (440kB)
[thumbnail of Plagiarisme_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf] Text
Plagiarisme_182303037_Fikry Febriansyah_Psikologi.pdf

Download (25kB)
Official URL: http://unjaya.ac.id/

Abstract

Dampak rokok yang banyak dapat menimbulkan adanya masalah kesehatan dan dampak sosial. Rokok tidak hanya berdampak bagi perokok aktif sendiri melainkan juga perokok pasif yang biasanya adalah terdekat dari perokok aktif tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan locus of control terhadap perilaku altruisme perokok pasif dalam menjalin hubungan dengan perokok aktif. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan teknik pengambilan
data yaitu menggunakan skala locus of control dalam penelitian Rizki (2019) dan skala perilaku altruisme dalam penelitian Zakiyah (2017). Jumlah responden dalam penelitian ini berjumlah 59 perempuan usia 20-30 tahun, lama menjalin relasi dengan perokok aktif lebih dari 1 bulan. Metode analisa data menggunakan teknik korelasi product moment dari Karl Pearson. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan positif antara locus of control dengan perilaku altruisme perokok pasif yang menjalin hubungan dengan perokok aktif dengan nilai r = 0,500 dan p = 0,000 (p<0,05) sehingga dapat dikatakan bahwa hipotesis dalam penelitian ini diterima.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Law, Arts, Social Sciences, and Economy > School of Social Sciences
Depositing User: Mrs Tiara DP
Date Deposited: 11 Jun 2024 03:18
Last Modified: 11 Jun 2024 03:18
URI: http://repository.unjaya.ac.id/id/eprint/2880

Actions (login required)

View Item
View Item